Begini Kondisi Petugas Kebersihan Gereja Blenduk yang Jatuh dari Atas Menara

Kamis, 21 Juli 2022 – 11:48 WIB
Begini Kondisi Petugas Kebersihan Gereja Blenduk yang Jatuh dari Atas Menara - JPNN.com Jateng
Proses evakuasi petugas kebersihan dari menara Gereja Blenduk Semarang. FOTO: Kantor SAR Semarang.

Masih penuturan warga, korban terlihat tengah membersihkan menara gereja yang berada di kompleks Kota Lama Semarang pada pukul 15.00 WIB.

Lantaran curiga hingga tiga jam tak kunjung turun, penjaga gereja dan warga sekitar berinisiatif mengecek ke atas menara lalu menemukan korban sudah tergeletak tak berdaya.

"Setelah dicek ternyata korban sudah berada di balkon kubah gereja dalam keadaan tergeletak," ujar Heru.

Heru menyebut lokasi kejadian yang tertutup membuat korban yang terpeleset tidak diketahui oleh penjaga gereja maupun warga.

"Diduga korban jatuh dari menara atas dengan ketinggian empat meter," tuturnya. (mcr5/jpnn).

Tim SAR Semarang dikerahkan mengevakuasi seorang petugas kebersihan dari ketinggian menara Gereja Blenduk Semarang.

Redaktur : Danang Diska Atmaja
Reporter : Wisnu Indra Kusuma

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News