Jenazah Ayah Emil Dardak Diberangkatkan ke Rumah Duka di Jakarta
Sabtu, 20 Agustus 2022 – 13:28 WIB

Mobil ambulans yang mengangkut Ahmad Hermanto Dardak dikawal PJR Polda Jateng. Foto: Humas Polda Jateng.
"Innova mengalami kerusakan berat di bagian depan dan samping kiri," ujarnya.
Kini jenazah telah diberangkatkan ke rumah duka dari Rumah Sakit Umum ARO Pekalongan menuju Kompleks Binamarga 11/28 RT 013 RW 003 Pondok Kelapa, Duren Sawit, Jakarta Timur.
"Dikawal PJR (Patroli Jalan Raya) Polda Jawa Tengah," tuturnya.(mcr5/jpnn)
Jenazah ayah Emil Dardak diberangkatkan menuju rumah duka di Jakarta Timur dengan kawalan PJR Polda Jawa Tengah.
Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News