Belanda Menang Atas Senegal, Virgil Van Dijk Belum Puas, Kenapa?

Selasa, 22 November 2022 – 08:28 WIB
Belanda Menang Atas Senegal, Virgil Van Dijk Belum Puas, Kenapa? - JPNN.com Jateng
Bek tengah Belanda Virgil van Dijk (kedua dari kanan) mencetak gol dalam pertandingan Grup A Liga A Nations League Eropa antara Belanda dan Belgia di Johan Cruyff ArenA di Amsterdam pada 25 September 2022. (AFP/KOEN VAN WEEL)

Pada laga melawan Senegal, Belanda membutuhkan gol telat dari pemain depan PSV Eindhoven Cody Gakpo dan gelandang Ajax Davy Klaassen untuk keluar sebagai pemenang dalam pertandingan.

Belanda memiliki tiga poin yang sama di Grup A dengan tim Ekuador yang mengalahkan tuan rumah Qatar 2-0 dalam pertandingan pembukaan turnamen pada hari Minggu.

Sementara itu, pelatih Belanda Louis van Gaal menyerahkan penampilan pertama di bawah gawang kepada Andries Noppert.

Kiper klub Heerenveen itu unggul dengan serangkaian penyelamatan di babak kedua, di antara serangan tendangan setengah voli Idrissa Gana Gueye.

"Itu adalah impian masa kecil saya untuk bermain di Piala Dunia, tetapi saya tidak pernah berpikir itu mungkin," katanya setelah pertandingan. (antara/jpnn)

Virgil van Dijk mengakui bahwa ada perbaikan yang harus dilakuka Belanda meski mereka dengan kemenangan 2-0 atas Senegal di Piala Dunia 2022.

Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja

Sumber antara
Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News