10 Prodi Favorit di Unnes Ini Bisa Jadi Pertimbangmu Saat Mendaftar SNMPTN 2022
“Yang harus dipersiapkan adalah berikhtiar, meminta doa orang tua, mempertimbangkan jurusan sesuai dengan nilai, meningkatkan prestasi, teliti dalam memilih prodi, berkonsultasi dengan senior, dan memilih prodi sesuai minat,” katanya, Jumat (28/1).
Sekadar diketahui, jadwal pelaksanaan SNMPTN 2022 bagi calon mahasiswa, yakni registrasi akun LTMPT Sekolah pada 4 Januari – 8 Februari 2022.
Lalu, registrasi akun LTMPT untuk siswa (10 Januari-15 Februari 2022), penetapan siswa eligible (4 Januari – 8 Februari 2022), Pendaftaran SNMPTN (14-28 Februari 2022), dan pengumuman hasil SNMPTN pada 29 Maret 2022. (mar4/jpnn)
10 Prodi favorit di Unnes ini bisa menjadi pertimbangan calon mahasiswa saat mendaftar lewat jalur SNMPTN 2022.
Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News