Safira Dwi Meilani, Pesilat Asal Kudus yang Tembus Kejuaraan Dunia
Selasa, 07 Desember 2021 – 05:05 WIB

Safira Dwi Meilani yang merupakan atlet pencak silat dari Perguruan Bangau Ruyung Kudus, Jawa Tengah, saat mengikuti seleksi nasional untuk mengikuti kejuaraan dunia di Malaysia 2022. ANTARA/HO-SDW
"Saat penimbangan berat badan, ternyata lawannya itu tidak memenuhi syarat sehingga saya yang dinyatakan lolos," ujarnya. (antara/jpnn)
Safira Dwi Meilani Pesilat Asal Kudus bersiap untuk Kejuaraan Dunia Pencak Silat 2022 di Malaysia.
Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus
Sumber antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News