Ngonten Mudah Cuan Bertambah: Mendorong UMKM Berkembang di Dunia Digital

Sabtu, 09 Maret 2024 – 04:36 WIB
Ngonten Mudah Cuan Bertambah: Mendorong UMKM Berkembang di Dunia Digital - JPNN.com Jateng
Mahasiswa KKN Kelompok 43 Universitas PGRI Semarang (UPGRIS) memberikan pelatihan membuat media promosi UMKM di Kelurahan Gayamsari. Foto: Dokumentasi Upgris

Dalam pelatihan tersebut, kata dia, para pelaku UMKM diberi pemahaman mengenai target audience, penciptaan konten yang menarik, serta penggunaan aplikasi yang mudah.

"Kami memberikan pelatihan bagaimana caranya membangun fondasi dasar di marketplace, tanpa harus ribet ini dan itu," ujarnya.

Selanjutnya, lanjutnya, fokus pada satu atau dua saluran pemasaran dan produk, kemudian bikin konten yang sesuai serta menarik.

"Sebagai mahasiswa, tentunya kami ingin ikut berperan memberdayakan UMKM agar dapat maju dengan memanfaatkan digitalisasi teknologi dan sosial media," pungkas mahasiswi jurusan Pendidikan Matematika UPGRIS tersebut. (JPNN)

Mahasiswa KKN Kelompok 43 Universitas PGRI Semarang (UPGRIS) memberikan pelatihan membuat media promosi UMKM di Kelurahan Gayamsari.

Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News