Bayi Lima Bulan Jadi Korban Longsor Petungkriyono Pekalongan

Kamis, 23 Januari 2025 – 10:45 WIB
 Bayi Lima Bulan Jadi Korban Longsor Petungkriyono Pekalongan - JPNN.com Jateng
Petugas melakukan evakuasi terhadap korban tewas bencana longsor di Pekalongan. Dok: source for JPNN.

“Kami terus fokus pada pencarian korban dan pemulihan kondisi di lokasi bencana. Masyarakat juga diimbau tetap waspada, mengingat cuaca ekstrem masih berlangsung,” ujarnya.

Bencana longsor ini terjadi setelah hujan deras mengguyur wilayah tersebut selama beberapa hari. Pemkab Pekalongan telah menetapkan masa tanggap selama 14 hari ke depan. (JPNN)

Seorang bayi laki-laki berusia lima bulan ditemukan meninggal dunia di antara material longsoran di Pekalongan pada Selasa (21/1).

Redaktur & Reporter : Danang Diska Atmaja

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News