Kenangan Ganjar, Jeruk Keprok Tawangmangu, dan Megawati

Rabu, 04 Mei 2022 – 12:41 WIB
Kenangan Ganjar, Jeruk Keprok Tawangmangu, dan Megawati - JPNN.com Jateng
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo bersama keluarga saat mudik ke Tawangmangu, Karanganyar. Foto: Humas Pemprov Jateng

Kemudian saat Ganjar dewasa, dia sempat ditanya oleh Megawati Soekarnoputri tentang kampung halamannya dan komoditas jeruk keprok yang sempat jatuh.

"Pada suatu saat saya ditanya sama Bu Mega, 'Di Tawangmangu itu tempat lahirmu ya, dulu ada jeruk keprok.' Iya, Bu. Sekarang mulai tumbuh lagi, mulai hidup lagi. Saya dulu pernah kirim beberapa untuk beliau lihat," kata Ganjar sembari mengulang dialognya dengan Megawati tentang jeruk keprok Tawangmangu.

Cerita tengang jeruk keprok itu hanya sebagian kecil dari kenangan Ganjar Pranowo tentang kampung halamannya di Tawangmangu.(mar4/jpnn)

Ganjar Pranowo memiliki kenangan yang tak terlupakan tentang jeruk Keprok Tanwangmangu dan Megawati Soekarnoputri.

Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News