Tahun Ini, 444 Rumah Tak Layak Huni di Pekalongan Akan Direhab

Senin, 01 Agustus 2022 – 23:15 WIB
Tahun Ini, 444 Rumah Tak Layak Huni di Pekalongan Akan Direhab - JPNN.com Jateng
Sebuah rumah milik warga penerima manfaat di Kecamatan Pekalongan Utara sedang dilakukan rehab karena sering terdampak banjir dan rob, Senin (1/8/2022). ANTARA/HO-Humas Kota Pekalongan

Sementara itu, Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman senantiasa mendampingi agar tidak salah dalam pelaksanaannya nanti.

"Program RTLH ini memang dari usulan warga yang membutuhkan yang disampaikan kepada DPRD dan ditindaklanjuti oleh dinas terkait," katanya.(antara/jpnn)

Pemkot Pakalongan akan merehab 444 rumah tidak layak huni (RTLH) di tahun ini. Terbanyak di Kecamatan Pekalongan Utara.

Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus

Sumber antara
Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News