Muhammadiyah Jateng Bakal Fokus ke Industri, Tafsir: Embrionya Sudah Ada

Tafsir mengingatkan bahwa Jateng menjadi provinsi kedua termiskin di Pulau Jawa setelah Daerah Istimewa Yogyakarta sehingga seluruh pihak, termasuk Muhammadiyah harus bersama-sama membantu.
"Ya, tidak boleh kemudian hanya mengkritik, tetapi bagaimana sejahterakan bareng-bareng. Industrialisasi ini bukan semata-mata kebutuhan Muhammadiyah, tetapi secara luas untuk masyarakat," katanya.
Pada Musyawarah Wilayah Muhammadiyah Jateng Periode Muktamar Ke-48, awal Maret 2023, Tafsir terpilih sebagai Ketua PW Muhammadiyah Jateng periode 2022-2027, sedangkan Dodok Sartono sebagai sekretaris dan Prof Sofyan Anif sebagai bendahara.(antara/jpnn)
Muhammadiyah Jateng periode 2022-2027 di bawah pimpinan Tafsir akan lebih fokus ke sektor industri yang embrionya sudah ada.
Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News