Pidato Ganjar Menakjubkan, Secercah Harapan untuk Umat Buddha Datang

Selasa, 17 Mei 2022 – 08:30 WIB
Pidato Ganjar Menakjubkan, Secercah Harapan untuk Umat Buddha Datang - JPNN.com Jateng
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo saat memberikan sambutan acara Dharmasanti malam peringatan Trisuci Waisak di pelataran Candi Borobudur, Senin (16/5) malam. Foto: Humas Pemprov Jateng.

Penyatuan metta dan karuna itulah lanjut Ganjar yang bakal menyempurnakan laku sebagai manusia.

"Selamat merayakan Hari Raya Trisuci Waisak 2566 Buddhist Era. Tetaplah mengaktualisasi ajaran luhur Sang Buddha dalam kehidupan sehari-hari, menuju pencerahan sempurna tiada batasnya," terangnya.

Malam Dharmasanti perayaan Trisuci Waisak 2566 BE digelar di pelataran Candi Borobudur.

Selain dihadiri ribuan umat Budha, sejumlah tamu penting juga hadir di sana, di antaranya Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno, Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Bintang Puspayoga, dan sejumlah tamu undangan lainnya.(mar4/jpnn)

Ganjar Pranowo memberikan sambutan pada malam Dharmasanti perayaan Trisuci Waisak 2566 BE di pelataran Candi Borobudur. Ini isinya.

Redaktur & Reporter : Sigit Aulia Firdaus

Facebook JPNN.com Jateng Twitter JPNN.com Jateng Pinterest JPNN.com Jateng Linkedin JPNN.com Jateng Flipboard JPNN.com Jateng Line JPNN.com Jateng JPNN.com Jateng

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News