Anies-Ganjar Masuk Usungan DPW Nasdem, Belum Fix
Jumat, 17 Juni 2022 – 15:57 WIB
![Anies-Ganjar Masuk Usungan DPW Nasdem, Belum Fix - JPNN.com Jateng](https://cloud.jpnn.com/photo/jatim/news/normal/2022/06/14/gubernur-jawa-tengah-ganjar-pranowo-foto-humas-pemprov-jaten-lzxi.jpg)
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. FOTO: Humas Pemprov Jateng.
Sementara Anies Baswedan tidak mendapat usulan dari DPW Papua Barat, dan Kalimantan Timur. Nama Prabowo Subianto tidak masuk yang diusung.
Untuk diketahui, Rakernas Partai Nasdem 2022 diselenggarakan di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta Pusat mulai Rabu (15/6) sampai Jumat (17/6). (mcr5/jpnn)
Nama Anies-Ganjar diusung oleh masing-masing DPW Nasdem dalam Rakernas tahun ini.
Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News