Dugaan Prostitusi Online di Semarang, Siswa SD Alami Trauma, Begini Kronologisnya
Sabtu, 05 Maret 2022 – 19:20 WIB

Ilustrasi pelecehan seksual. Foto: Radarbogor.id
Disebutkannya, saat kejadian penggerebekan tidak ditemukan adanya praktik prostitusi.
Kendati demikian, pihaknya menjelaskan masih terus mendalami perkara tersebut.
"Belum ada transaksi dan terjadi hubungan seksual saat kejadian," terang AKBP Donny. (mcr5/jpnn)
Dugaan kasus prostitusi online di Semarang, meninggalkan trauma terhadap siswi SD. Ia dijual Rp 500 ribu oleh 2 muncikari.
Redaktur : Sigit Aulia Firdaus
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jateng di Google News